Opiion

Kelola Pembelian

26 November 2024 13:41

Menu Pembelian merupakan menu untuk melihat seluruh data pembelian dari seluruh member di website kamu. Pada menu Kelola Pembelian kamu dapat melakukan edit data pesanan & menghapus data pesanan.

Berikut langkah untuk mengelola pembelian :

  1. Klik menu “Pembelian” pada menu admin.
  2. Klik menu “Edit” pada kolom pembelian yang ingin di edit.
  3. Silahkan edit data pembelian sebagai berikut :
    • Order ID : Default (Tidak dapat di edit)
    • Username : Otomatis terisi dengan username member yang melakukan pembelian.
    • Email : Otomatis terisi dengan email member.
    • Nomor WhatsApp : Otomatis terisi dengan nomor whatsapp member.
    • Harga : Otomatis terisi sesuai dengan harga produk yang dibeli.
    • Biaya Admin : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
    • Kode Unik : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
    • Diskon : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
    • Total : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
    • Kode Voucher : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
    • Games : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
    • Produk : Otomatis terisi dengan produk yang dibeli oleh user, namun dapat di edit atau diganti.
    • Metode : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
    • Nickname : Isi atau ganti sesuai dengan User ID user.
    • ID Player : Isi atau ganti sesuai dengan Zone/Server ID user.
    • Status : Dapat diisi sebagai berikut.
      • Pending : Pesanan belum dibayar / menunggu pembayaran
      • Processing : Pesanan dalam proses oleh provider / manual
      • Success : Pesanan telah berhasil diproses
      • Canceled : Pesanan gagal diproses
      • Expired : Pesanan gagal / expired
  • Catatan : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
  • Tipe Pembayaran : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
  • Data Pembayaran : Otomatis terisi sesuai dengan produk yang dibeli.
  1. Jika sudah klik “Simpan”.

  1. Klik menu “Pembelian” pada menu admin.
  2. Klik menu “Hapus” pada kolom pembelian yang ingin di hapus.
  3. Klik “Tetap Hapus”.